Cara Mengatasi Apache Tidak Bisa Running Di XAMPP



Xampp ternyata rada-rada ribet juga untuk pemula yang belum pernah menggunakan aplikasi ini apa lagi kalau ada permasalah di xampp itu sangat sangat membingungkan sekali .

Nah kali saya akan mencoba menerapkan versi saya untuk membetulkan bagaimana cara memperbaiki apache yang tidak bisa running di xampp

Untuk solusi ikuti aja deh Langkah-langkahnya di bawah ini:
Pertama agan bisa klik config lalu pilih apache (httpd.config)



Lalu akan keluar tulisan di notepad nah di situ agan bisa cari “listen 80” dan di ubah menjadi “listen 8080”.
Dan cari lagi kata “ServerName localhost:80” kemudian di ubah menjadi  “ServerName localhost:8080”.

"Catatan: port di atas bisa di ubah sesuai keinginan anda misalnya “listen2010” dan jangan lupa di servername di ubah juga menjadi “localhost:2010”"

Setelah itu di save/simpan

Selanjutnya persis langkah-langkah di atas tapi yang di pilih Apache (httpd-ssl.conf)




1.       Cari kata “listen 443” dan di ganti menjadi “listen 4499”
2.       cari kata virtualhost_default_:443 kemudian di ganti  menjadi virtualhost_default_:4499
3.        carilah kata ServerName localhost:443 dan ubahlah menjadi ServerName localhost:4499

setelah itu di save/simpan
lalu start apache.
apa bila cara-cara di atas belum bisa menangani permasalahan anda agan bisa comment di sini siapa tau saya bisa membantu.

Related Posts:

0 Response to "Cara Mengatasi Apache Tidak Bisa Running Di XAMPP"